Miras dan Buat Kegaduhan, Belasan Remaja Ditangkap Aparat

Bitung, mtn.com  - Tim Patroli Polsek Matuari dipimpin Ka SPK A Ipda Thenny Salawati bersama 6 personil mengamankan 17 remaja di Perum Ko...



Bitung, mtn.com  -
Tim Patroli Polsek Matuari dipimpin Ka SPK A Ipda Thenny Salawati bersama 6 personil mengamankan 17 remaja di Perum Korea Kelurahan Manembo-Nembo Atas, (5/12/2018) pukul 22.00 Wita.

Ketujuh belas remaja tersebut diamankan di salah satu rumah kontrakan di Perum Korea saat sedang menyelenggarakan acara syukuran hari ulang tahun dari salah satu anggota keluarga.

Dalam acara tersebut, keluarga menyuguhkan minuman keras jenis cap tikus kepada para pengunjung, dan salah seorang dari anak-anak tersebut berinisial RS menyalakan petasan sehingga membuat tetangga terganggu.

Tetangga WT yang merasa terganggu mendatangi lokasi acara dan mengimbau kepada keluarga dan anak-anak remaja agar tidak membunyikan petasan dengan alasan ada anak bayi.

Sekembalinya WT ke rumahnya, tiba-tiba terjadi pelemparan atap rumah miliknya, bahkan ia melihat beberapa remaja memegang senjata tajam berupa samurai sambil menggoyang pintu pagar besi.

Kejadian ini kemudian dilaporkan ke Kepolisian Sektor Matuari. Kapolsek Matuari Kompol Feri Manoppo membenarkan adanya kejadian tersebut.

“Tim patroli menemukan 2 buah sajam di rerumputan yang ada di belakang dan samping rumah. Para remaja tersebut bersama barang bukti serta penanggung jawab penyelenggaraan acara diamankan di Mako Polsek Matuari untuk dilakukan pembinaan sedangkan terhadap pemilik sajam masih dilakukan pendalaman guna jalani proses hukum,” jelas Kapolsek. (*/TPS/VS)

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Hukum Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Miras dan Buat Kegaduhan, Belasan Remaja Ditangkap Aparat
Miras dan Buat Kegaduhan, Belasan Remaja Ditangkap Aparat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjtxmqzLis6_6WuMZj-IsXMxG4rkRqZUHfoWWalEy0kabQzyULiTJCT-l5-ka6gHOhl_wv5M0smUiTFGd8iDqh685DedXinYQUa3ojAUwColCJT98nWrCMnLPsFeJAt9AEBb11T826IKLpQ/s320/miras-gaduh-pesta.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjtxmqzLis6_6WuMZj-IsXMxG4rkRqZUHfoWWalEy0kabQzyULiTJCT-l5-ka6gHOhl_wv5M0smUiTFGd8iDqh685DedXinYQUa3ojAUwColCJT98nWrCMnLPsFeJAt9AEBb11T826IKLpQ/s72-c/miras-gaduh-pesta.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2018/12/miras-dan-buat-kegaduhan-belasan-remaja.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2018/12/miras-dan-buat-kegaduhan-belasan-remaja.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy